Bukan hanya sayuran berkuah saja yang lezat dijadikan menu tambahan pendamping nasi acar pun sedap sebagai pelengkap menu utama acar juga bermanfaat untuk menambah selera makan maupun sebagai penetralisir makanan berlemak dan berminyak seperti sate kambing ikan bakar nasi goreng dan nasi kuning.
- 2 buah timun buang biji potong korek api
- 2 buah wortel potong korek api
- 3 buah bawang merah iris tipis
- 5 buah cabe rawit utuh iris tipis
- 1 sdt air perasan jeruk nipis
- 1/2 sdt gula pasir
- air hangat secukupnya
- garam secukupnya
Cara Membuatnya :
- Campur dan aduk rata semua bahan lalu diamkan sebentar
- Setelah beberapa saat acar timun siap untuk dihidangkan.
No comments:
Post a Comment
Berkomentarlah yang sopan dan jangan buang waktu untuk melakukan spam